en id

News

17 Jun 2021

DUA RIBU PETUGAS DAN KOMUNITAS BANDARA JUANDA JALANI VAKSINASI COVID-19 DOSIS KEDUA

Sidoarjo – Untuk mendukung dan menyukseskan program pemerintah yaitu vaksinasi Covid-19 kepada seluruh masyarakat Indonesia, Bandar Udara Internasional Juanda menggelar vaksinasi dosis kedua kepada petugas dan anggota komunitas bandara, Kamis (17/6). Sebelumnya petugas dan anggota komunitas telah menjalani vaksinansi dosis pertama pada Maret lalu yang terselenggara atas dukungan Pemerintah Kabupaten Sidoarjo yang menyediakan vaksin dan tenaga medis.

Read More

08 Jun 2021

PASCA PERIODE PENIADAAN MUDIK, BANDARA JUANDA PERKETAT PELAKSANAAN PROKES

Sidoarjo – Pasca periode peniadaan mudik, terhitung tanggal 18 M...

10 May 2021

WUJUD KEPEDULIAN DI MASA PANDEMI, BANDARA JUANDA BAGIKAN 250 PAKET BAHAN KEBUTUHAN POKOK

Sidoarjo – Sebagai mitra pemerintah dan penggerak pertumbuhan ek...

05 May 2021

DUKUNG KEBIJAKAN PEMERINTAH SAAT PENIADAAN MUDIK, BANDARA JUANDA OPTIMALKAN JAM OPERASIONAL

Sidoarjo – Guna mendukung program pemerintah dalam pengendalian ...

14 Apr 2021

HINGGA TRIWULAN I, BANDARA JUANDA LAYANI 1,2 JUTA PENUMPANG

Sidoarjo – Menutup Triwulan I tahun 2021 Bandar Udara Internasio...

15 Mar 2021

PEKAN KEDUA BULAN MARET, PENUMPANG BANDARA JUANDA NAIK 11 PERSEN

Sidoarjo – Bandara Juanda mencatatkan pertumbuhan jumlah penumpa...

03 Mar 2021

SAMBUT TAHUN BUDAYA KEAMANAN, BANDARA JUANDA GELAR AIRPORT SECURITY MEETING PERDANA DI TAHUN 2021

Sidoarjo – Meski di tengah situasi pandemi yang masih berdampak ...